Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pariwara Pemkab Berau » PMI Berau: Penghargaan untuk Pendonor, Wujud Pengabdian bagi Sesama

PMI Berau: Penghargaan untuk Pendonor, Wujud Pengabdian bagi Sesama

  • account_circle admin
  • calendar_month Kamis, 19 Sep 2024
  • visibility 225
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Tanjung Redeb — Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Berau memberikan penghargaan kepada sejumlah pendonor darah terbanyak dalam acara HUT PMI ke-79 Tahun 2024 dan Jumbara ke-VII PMR Kabupaten Berau Tahun 2024. Penghargaan diberikan langsung oleh Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas, didampingi Ketua PMI Berau, Fitrial Noor.

Penghargaan juga diberikan kepada para pendonor darah terbanyak, di antaranya:

1. M. Hasan – 50x
2. dr. Jaka – 51x
3. Suprianto – 55x
4. M. Irwan – 55x
5. Andika Bayu Kurniawan – 55x
6. Deddy Pramana Putra – 58x
7. Muhamad Supriyadi – 63x
8. Indra – 64x
9. Gunawan Wibisono – 61x
10. Gerungan Valentino – 61x
11. Akhmad Hisyam – 61x
12. Edy Erwansyah – 71x
13. Arif Pribadi – 80x
14. Arpani – 83x
15. Ediansyah – 86x
16. Deddi Zamrudi – 108x

Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi mereka dalam membantu masyarakat melalui donor darah secara rutin. Bupati Berau, Sri Juniarsih, turut mengucapkan terima kasih kepada para pendonor dan relawan yang telah berkontribusi aktif dalam kegiatan sosial kemanusiaan.

Dengan adanya penghargaan ini, diharapkan dapat menambah kontribusi masyarakat yang ingin mendonor.

“Bahkan ada yang sampai 100 kali lebih, ini merupakan hal yang luar biasa dalam kemanusiaan. Semoga dengan adanya ini dapat menambahkan rasa kemanusiaan dan royalitas antar manusia untuk saling menolong,” ujar Sri Juniarsih.

Ketua PMI Kabupaten Berau, Fitrial Noor, juga memberikan tanggapannya, ia menjelaskan pendonor ini adalah pahlawan kemanusiaan yang telah memberikan kontribusi besar bagi masyarakat. Melalui aksi donor darah, mereka tidak hanya menyelamatkan nyawa, tetapi juga menunjukkan pentingnya solidaritas sosial. Kami berharap semangat ini terus menular ke seluruh masyarakat Berau.

Fitrial juga menekankan bahwa PMI akan terus berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya donor darah secara rutin.

“Kita membutuhkan lebih banyak pendonor untuk menjaga ketersediaan darah di rumah sakit dan membantu pasien-pasien yang membutuhkan. Semoga ke depannya semakin banyak orang yang tergerak untuk ikut berkontribusi,” bebernya.(yf/adv)

  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • BUMK Harus Jadi Penggerak Kearifan Lokal

    BUMK Harus Jadi Penggerak Kearifan Lokal

    • calendar_month Senin, 7 Okt 2024
    • account_circle admin
    • visibility 347
    • 0Komentar

    Tanjung Redeb – Anggota DPRD Berau, Sakirman, mendorong Badan Usaha Milik Kampung (BUMK) untuk lebih kreatif dan berperan aktif dalam memajukan potensi lokal guna meningkatkan perekonomian kampung. Ia menilai BUMK sebagai lembaga usaha yang dikelola oleh masyarakat dan pemerintah kampung memiliki peran strategis dalam memperkuat ekonomi di tingkat desa. “BUMK sangat penting untuk mendukung pertumbuhan […]

  • Hotel Penuh dan UMKM Laris: Efek Positif Event Nasional di Berau

    Hotel Penuh dan UMKM Laris: Efek Positif Event Nasional di Berau

    • calendar_month Rabu, 9 Okt 2024
    • account_circle admin
    • visibility 362
    • 0Komentar

      Tanjung Redeb — Banyaknya potensi wisata termasuk spot menarik dalam Kota Tanjung Redeb, harus dimanfaatkan dengan maksimal. Salah satu hal yang bisa dilakukan untuk menarik pengunjung luar Berau untuk datang adalah dengan menggelar kegiatan atau event bertaraf nasional. “Kan sudah terbukti kemarin waktu acara rakor se-Indonesia, ternyata efeknya luar biasa. Hotel penuh, UMKM juga […]

  • ‎Menjaga Alam, Menggerakkan Ekonomi: Berau Bangun Proyek Ekonomi Biru

    ‎Menjaga Alam, Menggerakkan Ekonomi: Berau Bangun Proyek Ekonomi Biru

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle redaksi Beraunews
    • visibility 773
    • 0Komentar

    TANJUNG REDEB – Kabupaten Berau mulai menggerakan Konsep Blue Economy Project untung mendorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan khususnya di wilayah pesisir dan Kepulauan. Dalam menjalankan program ini bukan hanya melibatkan pariwisata, tetapi pengelolaan sumber daya alam dan penguatan ekonomi masyarakat juga sangat penting. ‎Pengembangan ekonomi biru merupakan bagian penting untuk pembangunan daerah lima tahun ke depan. […]

  • City Branding Baru, Berau Bidik Pariwisata dan UMKM Jadi Pilar Ekonomi

    City Branding Baru, Berau Bidik Pariwisata dan UMKM Jadi Pilar Ekonomi

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle admin
    • visibility 718
    • 0Komentar

    Tanjung Redeb – Pemerintah Kabupaten Berau meluncurkan identitas baru promosi daerah lewat Berau City Branding (BCB). Langkah ini melengkapi tagline Lovely Berau yang lebih dulu dikenal, sekaligus mempertegas komitmen daerah dalam memperkuat sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas, mengatakan city branding ini tidak sekadar simbol, melainkan strategi untuk memperluas daya tarik […]

  • Stok Beras Melimpah, Bulog Sebut Aman Hingga 7 Bulan Kedepan

    Stok Beras Melimpah, Bulog Sebut Aman Hingga 7 Bulan Kedepan

    • calendar_month Kamis, 17 Okt 2024
    • account_circle admin
    • visibility 963
    • 0Komentar

    Tanjung Redeb – Stok Beras di Kabupaten Berau diklaim masih aman dan mencukupi kebutuhan masyarakat hingga tujuh bulan kedepan. Hal ini diketahui dari Bulog Berau yang merupakan penyedia stok salah satu kebutuhan utama tersebut. “Saat ini ada stok 500 ton lebih di gudang. Dan yang sedang on the way atau dalam perjalanan masuk ke Berau […]

  • Taman Kota Harus Lebih Aksesibel

    Taman Kota Harus Lebih Aksesibel

    • calendar_month Senin, 4 Nov 2024
    • account_circle redaksi Beraunews
    • visibility 227
    • 0Komentar

    TANJUNG REDEB- Pemkab Berau berkomitmen untuk memperbaiki penataan kota, salah satunya melalui pembangunan Ruang Terbuka Hijau (RTH). Anggota DPRD Berau, Sumadi mengapresiasi upaya Pemkab dalam mempercantik taman kota agar lebih estetis dan bermanfaat bagi masyarakat. Menurutnya, keberadaan RTH sangat penting untuk memperindah wajah kota. Namun, ia juga mengingatkan agar Pemkab terus melakukan evaluasi dan pengawasan […]

expand_less